Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2017

Memiliki Tenaga Dalam

Gambar
Foto Ilustrasi : Dika - Lokasi : Ancol Bagaimana ciri orang yang memiliki Tenaga Dalam? Berbagai jawaban bisa kita lontarkan seperti: Orang tersebut tahan pukul, bisa membelah balok es, bisa Menghancurkan Tumpukan Bata, atau bisa Melompat setinggi 2 meter, dll. Tapi apakah jawaban itu benar? Sebenarnya jawaban tersebut bisa benar, bisa tidak.  Karena ada orang bisa melakukan kemampuan di atas dengan menggunakan Tenaga Dalam, namun ada juga yang hanya dengan berlatih fisik saja (tanpa tenaga dalam) Tenaga Dalam juga sering diartikan sebagai tenaga supranatural atau diasosiasikan dengan hal hal gaib. Tidak sedikit orang melatih tenaga dalam melalui kegiatan spiritual atau menggunakan bantuan mahluk gaib, dan mereka bisa memiliki tenaga yang menakjubkan ( believe it or not, it's true ). Tenaga Dalam atau Inner Power sebenarnya dapat diartikan Tenaga yang kita miliki di alam bawah sadar kita.  Seseorang dikatakan memiliki Tenaga Dalam bila orang tersebut memiliki ...